Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Cara Mudah Mendengarkan Musik di Youtube Sambil Chatingan atau Buka Aplikasi Lain

cara buka youtube sambil buka aplikasi lain dan bales chatan atau buka wa

Kamu Bisa Mendengarkan Musik di Youtube Sambil Chatingan atau Buka Aplikasi Lain - Dulu ataupun sekarang masih banyak yang mendengarkan musik MP3 di pemutar musik hp. Tentu saya umumnya musik tersebut didapatkan secara ilegal mengunduh gratis di internet. Walaupun saat ini kamu bisa mendapatkan lagu kesukaankamu dengan cara legal yaitu mendownload dari situs resminya.

Seiring berjalannya waktu, mendengarkan musik menjadi berkembang. Saat ini, dengan kuota yang terbilang sangat terjangkau, mendengarkan musik tak lagi secara offline. Kebanyakan orang mendengarkan musik melalui youtube.

Tahukan kamu? bahwa saat ini youtube telah memiliki Youtube Musik Premium, dimana kamu bisa mendengarkan musik atau lagu kesukan kamu tanpa iklan. Untuk lebih jelasnya kamu bisa melihatnya disini...

Nah, untuk kamu yang masih suka mendengarkan musik atau lagu favorit di youtube secara streaming berikut ini saya akan membagikan cara agar kamu bisa mendengarkan musik atau streaming youtube sambil chating atau membukan aplikasi lain.


Langkah Pertama - Buka Youtube Melalui Browser Google Chrome

Buka Browser Google Chrome di hp kamu, kemudian ketikan url www.youtube.com pada addres bar atau bisa langsung ketik youtube.

cara buka youtube sambil buka aplikasi lain dan bales chatan atau buka wa



Langkah Kedua - Atur Tampilan Desktop Pada Browser

Setelah terbuka youtube di browser kamu, setelah itu kamu cari musik yang ingin kamu dengarkan.

Jika kamu sudah menemukan musik yang ingin kamu dengarkan, langkah selanjutnya kamu klik tanda titik tiga di sudut kanan browser Google Chrome kamu.

cara buka youtube sambil buka aplikasi lain dan bales chatan atau buka wa


Lalu klik centang pada kotak situs desktop.

cara buka youtube sambil buka aplikasi lain dan bales chatan atau buka wa


Langkah Ketiga - Putar Youtube Melalui Pemberitahuan Perisai

Selanjuntya kamu kembali ke Home pada ponsel kamu dengan cara menekan tombol "Home" pada layar hp kamu. Ingat, tekan tombol "Home" jangan tombol "Kembali.

Kemudian tarik layar atas pada hp kamu atau pemberitahuan perisai. Mudahnya, lihat pemberitahuan di atas layar seperti saat kamu menerima pesan whatsapp.

Nah, tinggal kamu tekan tombol Play, maka kamu sudah bisa mendengarkan musik atau streaming youtube sambil membuka aplikasi dan chatingan.

cara buka youtube sambil buka aplikasi lain dan bales chatan atau buka wa


Jika koneksi internet kamu stabil maka kamu bisa mendengarkan musik non stop

cara buka youtube sambil buka aplikasi lain dan bales chatan atau buka wa


Nah itulah cara mudah mendengarkan musik dari youtube sambil membuka aplikasi lain atau chatinngan di hp android.

Semoga bermanfaat dan jangan lupa tinggalkan komentar.

Post a Comment for "Cara Mudah Mendengarkan Musik di Youtube Sambil Chatingan atau Buka Aplikasi Lain"